Sayangkan Naturalisasi Berlebihan

Sayangkan Naturalisasi Berlebihan
Foto: Dok.JPNN
Lilipaly, lanjut Iman kemungkinan bakal menggantikan posisi Firman Utina. Pemain yang merumput di FC Utrecht, Belanda, itu dinilai pantas menjadi otak serangan timnas dengan kualitasnya. Sedangkan, Beukering dan Vandijk akan menjadi pengganti Bambang dan Christian Gonzales di lini depan.

"Mereka nantinya akan bersaing. Siapa yang berkualitas, tentu dia yang akan tergabung di timnas. Jadi, posisi saat ini bukan jaminan bagi para pemain yang sudah menjadi langganan timnas," papar Iman.

Menyikapi pernyataan Iman, kapten timnas Firman Utina yang dikonfirmasi sangat menyayangkan semakin banyaknya gelombang kedatangan pemain naturalisasi. Dia menilai bahwa Indonesia sebenarnya memiliki banyak stok untuk pemain yang bsia menjadi penggantinya di masa depan.

Namun, sebaliknya, timnas malah lebih percaya pada kemampuan pemain Naturalisasi yang belum dikenal betul kemampuannya dan daya juangnya saat berkompetisi.

JAKARTA-Kebijakan penentuan penggawa timnas sepak bola Indonesia memang berada di tangan pelatih. Namun, sampai saat ini sudah ada sinyal bahwa para

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News