Sebegini Capaian Vaksinasi Covid-19 di Kendari, Ada yang Melebihi Target
Selasa, 01 Februari 2022 – 20:26 WIB

Pelaksanaan vaksinasi di Lapas kelas IIa Kendari. Foto : La Ode Muh Deden Saputra/JPNN.com
Vaksinasi masyarakat umum dan rentan, dari target sebanyak 170.409 orang, yang telah divaksin dosis pertama sebanyak 82,07 persen dan dosis kedua sebanyak 51,38 persen.
Lalu, untuk remaja, telah tercapai 104,57 persen dari target 35.737 orang dosis pertama dan 71,86 persen dosis kedua.
Rahminingrum juga melaporkan capaian vaksinasi anak usia 6 sampai 11 tahun yang sudah mencapai 12,55 persen dosis pertama, dan 0,08 persen untuk dosis kedua.
"Untuk vaksinasi gotong royong, dosis pertama sebanyak 458 dan 339 untuk dosis kedua," ujar Rahminingrum. (mcr6/fat/jpnn)
Vaksinasi Covid-19 di Kendari untuk kalangan tenaga kesehatan dan pelayan publik telah melebihi target. Begini datanya.
Redaktur : M. Fathra Nazrul Islam
Reporter : La Ode Muh Deden Saputra
BERITA TERKAIT
- Rayakan Paskah & Idulfitri, TBIG Bantu Yatim dan Lansia di 3 Provinsi
- Gandeng Pfizer, AMPHURI Ingatkan Calon Jemaah Umrah & Haji Cegah Pneumonia dengan Vaksinasi
- Otoritas Gaza Tuduh Israel Tangkap 360 Tenaga Kesehatan
- Perlindungan Kesehatan, Prudential Gelar Vaksinasi untuk Karyawan dan Keluarga
- Gubernur Jabar Dedi Mulyadi Puji Aura Cinta: Anak Itu Pintar & Berani
- Tingkatkan Layanan Kesehatan, Program SAFE HANDS Diluncurkan di NTB