Sederet Penyanyi Ini Tak Sabar Manggung di BNI Java Jazz 2023

Selain itu, BNI juga menyiapkan kejutan lain bagi para pengunjung BNI Java Jazz. Di venue acara, BNI menyiapkan booth bernama BNI Treasure Hunt.
Selama menunggu penampilan artis favorit, para pengunjung khususnya nasabah BNI bisa mengunjungi booth ini dan berkesempatan memenangkan hadiah menarik seperti iPhone 14 Pro Max, laptop, emas dan masih banyak lagi.
Jakarta International BNI Java Jazz Festival bakal digelar selama tiga hari di JIEXPO Kemayoran, Jakarta, 2 - 4 Juni 2023.
Acara tersebut merupakan pertunjukan ke-18 kalinya sejak pertama kali digelar sebagai salah satu ajang festival musik terbesar di Indonesia.
Acara yang bergulir sejak 2005 tersebut merupakan gelaran musik yang paling ditunggu-tunggu para penikmatnya setelah beberapa waktu absen akibat pandemi COVID-19.
Mengusung tema “Let Music Lead Your Memories”, festival jazz ini akan menghadirkan deretan musisi nasional dan internasional bergengsi serta menyajikan penampilan dan kolaborasi yang eksklusif dan spektakuler.
BNI juga menawarkan pengalaman digital yang seru selama acara berlangsung. So, see you there!(jpnn)
Euforia keseruan BNI Java Jazz tidak hanya dinantikan oleh para penonton, tapi juga oleh para performer.
Redaktur & Reporter : Elvi Robiatul
- Melalui Optimasi AI, BNI Perkuat Komunikasi Digital BUMN
- Jakarta Beat Society 2025 Sedot Animo Ribuan Pengunjung
- Kuartal I-2025, Pertumbuhan Kredit dan Tabungan BNI Naik 10%
- Puji Jakarta Beat Society, Yovie Widianto Bilang Begini
- 500 Pelari Turut Perkenalkan Program Undian Rejeki wondr BNI Saat CFD
- Dukung Kemajuan Pendidikan Tinggi di Indonesia, BNI Gandeng IKA ITS