Sekjen Kemnaker Berharap BUMN Beri Contoh Penerapan Hubungan Industrial yang Harmonis
Senin, 20 November 2023 – 22:16 WIB

Sekretaris Jenderal Kementeriaan Ketenagakerjaan Anwar Sanusi saat membuka Dialog Hubungan Kerja pada Perusahaan BUMN Sektor Ketenagalistrikan dan Sektor Energi Perminyakan di Bandung, Senin (20/11). Foto: Dokementasi Humas Kemnaker
Sampai saat ini, BUMN telah menciptakan lapangan kerja bagi jutaan orang.
"BUMN berjumlah ratusan perusahaan jika menghitung anak dan cucu perusahaan," ungkapnya.
Selain itu, dengan beroperasinya BUMN di banyak daerah, juga ikut menggerakan sektor lain, sehingga bisa menciptakan lapangan kerja secara tidak langsung di daerah tersebut.(mrk/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Begini harapan Sekjen Kemnaker Anwar Sanusi saat membuka Dialog Hubungan Kerja pada Perusahaan BUMN di Bandung
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
BERITA TERKAIT
- MDI Ventures lewat Amvesindo Ambil Peran dalam Peluncuran Maturation Map
- Rayakan 124 Tahun Pegadaian, SP Pegadaian Ikuti Arahan Presiden Prabowo
- Awal 2025 Bank Mandiri Tumbuh Sehat dan Berkelanjutan
- Kementerian BUMN Dorong Penguatan Komunikasi Digital Berbasis AI dan Praktik Lapangan
- Selamat, Direktur Pegadaian Raih Penghargaan Women’s Inspiration Awards 2025
- Melalui Optimasi AI, BNI Perkuat Komunikasi Digital BUMN