Sekjen PBB Minta Kaum Muda Ciptakan Kreativitas untuk Memajukan Bangsa

Sekjen PBB Minta Kaum Muda Ciptakan Kreativitas untuk Memajukan Bangsa
Sekretaris Jenderal Partai Bulan Bintang (PBB) Afriansyah Noor membuka pelaksanaan rapat pleno 1 Pemuda Bulan Bintang di Bogor, Jawa Barat, Kamis (28/10/2021). Foto: Ist for JPNN.com

"Di antaranya, lewat pendekatan personal atau masuk ke dalam komunitas-komunitas, membuat program unggulan yang dapat menarik anak muda untuk bergabung dan mendukung PBB di Pemilu 2024,” ucapnya.

Wawan menambahkan, di Hari Sumpah Pemuda 2021 ini, PP Pemuda Bulan Bintang bisa menjadi kekuatan yang sangat masif untuk seluruh pemuda di Nusantara agar bisa membantu pemerintah dalam membangkitkan sektor perekonomian.

Selain itu, kata dia, peringatan Sumpah Pemuda juga penting sebagai momen kebangkitan bersama, setelah Indonesia didera pandemi sejak 2020 lalu.

“Semoga semua pemuda di Nusantara mampu bahu-membahu membangun bangsa di saat pandemi Covid-19 ini,” pungkas Wawan.(gir/jpnn)

Sekjen PBB meminta kaum muda menciptakan kreativitas untuk memajukan Bangsa Indonesia.


Redaktur & Reporter : Ken Girsang

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News