Semester Pertama, 429 Aduan Mampir ke OJK
Sabtu, 03 September 2016 – 01:52 WIB

OJK. Foto: Jawa Pos
Analis Direktorat Kebijakan dan Dukungan Penyidikan OJK Wahid Hakim Siregar mengungkapkan, pihaknya telah meluncurkan investor alert portal (IAP) yang bisa diakses langsung oleh masyarakat.
Dalam portal tersebut, masyarakat bisa mengetahui perusahaan-perusahaan mana saja yang menyelenggarakan kegiatan investasi tapi tidak diawasi OJK.
”Tapi, yang tercantum dalam portal itu belum berarti bodong ya. Perkara itu investasi bodong atau tidak, kami masih dalam proses pemilahan dan menelusuri seperti apa produk investasi yang ditawarkan,” ujarnya. (rin/c10/sof/jos/jpnn)
PASURUAN – Satuan Tugas Waspada Investasi akan segera diresmikan. Menurut rencana, Otoritas Jasa Keuangan Regional 4 Jatim akan meresmikan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Deretan Perusaaan Ini Raih Penghargaan Top Corporate Social Responsibility of The Year 2025
- Sempat Turun, Harga Emas Antam, UBS, dan Galeri24 Hari Ini Stabil, Cek nih Daftarnya
- SLIK OJK Alat Bantu Bagi Bank, Bukan Penghambat Penyaluran Kredit
- PNM Mekaar Buka Peluang Akses Pembiayaan Bagi Banyak Keluarga di Berbagai Daerah
- Property Expo 2025 Resmi Digelar, Hadirkan Hunian Sesuai Kebutuhan Masyarakat
- Perkenalkan IT Leaders Indonesia ke Tingkat Dunia, GCF Gelar CIO 200 Summit 2025