Sempat Dilaporkan Hilang, Mbak Ririn dan Dua Anaknya Akhirnya Ditemukan, Begini Ceritanya
Minggu, 14 Maret 2021 – 14:16 WIB

Andi memperlihatkan foto istri dan dua balitanya yang dilaporkan hilang, Selasa (9/3). Foto: dok pri/palpos.id
Mendapatkan kabar tersebut, Andi mengaku senang, apalagi istri dan kedua anaknya dalam keadaan sehat.
Baca Juga: Seminggu Ditinggal Istri, Sang Suami Malah Berbuat Nekat di Rumah
“Rencananya saya akan menjemput istri dan kedua anak saya di Gelumbang, untuk bersama-sama pulang ke rumah kami di Muara Enim,” tutupnya.(kur/palpres)
Seorang ibu bernama Ririn Tamara, 24, dan dua anaknya yang dilaporkan hilang, kini sudah ditemukan. Kabar tersebut dibenarkan Andi, suami Ririn.
Redaktur & Reporter : Budi
BERITA TERKAIT
- Menyambi Jual Sabu-Sabu, Sapar Ditangkap di Musi Rawas
- RDP DPR, Cik Ujang Dorong Penguatan Otda Percepatan Pembangunan Tol Sumsel-Bengkulu
- Ketua Dekranasda Sumsel Feby Deru Matangkan Persiapan Swarna Songket Nusantara di Palembang
- Rumah yang Terbakar di Palembang Ternyata Pernah Ditempati Mantan Wakil Gubernur Sumsel
- Herman Deru Siapkan Bantuan Rp 50 Miliar untuk Pemerataan Pembangunan di Musi Rawas
- Motif Penyiraman Air Keras terhadap Bagus di Palembang Terungkap, Oalah