Seorang Pria Ancam Bunuh Fadil Imran, Azis: Apa pun Motifnya, Jadi Pelajaran

Seorang Pria Ancam Bunuh Fadil Imran, Azis: Apa pun Motifnya, Jadi Pelajaran
Wakil Ketua DPR RI Azis Syamsuddin. Foto: Humas DPR RI.

Wakil ketua DPR asal Fraksi Partai Golkar itu mengharapkan pengguna media sosial untuk lebih bertanggung jawab dan memahami konsekuensi hukum dalam penggunaannya.

“Jangan sampai terjebak menjadi pribadi yang berbeda dan merasa tidak terjangkau oleh hukum di media sosial," ungkapnya.

Menurut Azis, komentar dan unggahan setiap pengguna haruslah sesuai dengan norma dan aturan hukum bangsa Indonesia.

"Ini harus dijadikan momentum bagi kita bersama untuk bijak dalam menggunakan media sosial” tutupnya. (boy/jpnn)

Azis mendukung penangkapan pelaku pengancam pembunuhan Kapolda Metro Jaya Irjen Fadil Imran.


Redaktur & Reporter : Boy

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News