Siapkan Cara Atasi Penumpukan Kendaraan di Rest Area
Rabu, 23 Mei 2018 – 14:02 WIB
Macet. Ilustrasi Foto: dok.JPNN.com
Selain itu, Jasa Marga telah bekerjasama dengan Pertamina untuk menambahkan kios BBM dan SPBU portabel di rest area untuk menciptakan kelancaran dan menjamin ketersediaan BBM. Para pemilik kios ataupun penjual makanan dan minuman juga wajib memberikan informasi harga. “Ini dilakukan agar harga makanan minuman yang dijual tetap wajar,” pungkas Dwimawan.(tau)
Jasa Marga menyiapkan zoning antrian untuk mengatasi masalah penumpukan kendaraan di rest area di masa mudik lebaran 2018.
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- Booth Camilan Sehat dan Aktivitas Seru Warnai Jalur Mudik 2025
- Penjelasan Pengelola Tol Cipali soal Asap Muncul dari Dalam Tanah di Rest Area KM 86
- Muncul Asap dari Tanah, Rest Area KM 86 Tol Cipali Ditutup
- Kapolri: Rest Area KM 456 Salatiga Jadi Favorit Pemudik
- Arus Balik Lebaran Padat, Polda Jateng Minta 2 Sopir Dalam Satu Kendaraan
- Rest Area Penuh saat Arus Mudik Lebaran, Begini Cara Mengatasinya