Sikat Mafia Minyak di Kementrian ESDM!
Kamis, 29 Maret 2012 – 15:39 WIB

Sikat Mafia Minyak di Kementrian ESDM!
JAKARTA - Wakil Menteri ESDM, Widjajono Partowidagdo menerima perwakilan mahasiswa yang melakukan unjuk rasa ke kantor Kementrian ESDM, Jakarta, Kamis (29/3) sore. Dalam UUD 1945, menurut mahasiswa, berdasar pasal 33 UUD berarti segala yang terkandung dalam bumi Indonesia diperuntukkan untuk hajat hidup orang banyak.
Aksi itu dikoordinir oleh Ketua Umum BEM Trisakti, Sutan Alindra bersama Presiden Mahasiswa Trisaksi dan sejumlah aktivis lainnya. Mereka dengan tegas menyatakan, kedatangan mereka untuk menolak kenaikan harga BBM.
"Kami menolak dengan keras kenaikan BBM, karena apa, bukan bicara inflasi dan segala macamnya, tapi efek domino akibat kenaikan BBM akan besar bagi masyarakat," kata Sutan Alindra saat dialog dengan Wamen.
Baca Juga:
JAKARTA - Wakil Menteri ESDM, Widjajono Partowidagdo menerima perwakilan mahasiswa yang melakukan unjuk rasa ke kantor Kementrian ESDM, Jakarta,
BERITA TERKAIT
- JakMob Permudah Akses Transportasi Umum Gratis di Jakarta
- Hepatitis Bukan Sekadar Sakit Kuning, Kenali Risiko dan Pencegahannya
- Platform ZeroStunting Ajak Ortu Memerangi Malnutrisi Pada Anak Dengan AI
- Advokasi Rakyat Untuk Nusantara Beri 7 Catatan Saat RDP RUU KUHAP dengan DPR
- Seorang Anak Tewas Terseret Banjir Sejauh 2,4 Kilometer di Temanggung
- Survei Indikator: Masyarakat Puas Penyelenggaraan Mudik hingga Operasi Ketupat Polri