Soal Rencana Koalisi PKB dan Gerindra, Ahmad Syaikhu Merespons Begini
Jumat, 29 Juli 2022 – 20:45 WIB

Presiden Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Ahmad Syaikhu (kiri) dan Ketua PP Muhammadiyah Anwar Abbas, saat memberikan keterangan kepada wartawan di Gedung Pusat Dakwah Muhammadiyah, Jakarta, Jumat (29/7/2022). ANTARA/Tri Meilani Ameliya.
ada ataupun direncanakan untuk segera dibentuk, semisal PKB dan Partai Gerindra, Ahmad Syaikhu memastikan pihaknya belum memilih salah satunya. Menurut dia, keputusan untuk berkoalisi akan dibahas lebih lanjut dengan Majelis Syura PKS.
“(Pilihan koalisi) akan dibahas nanti lebih lanjut dengan Majelis Syura. Ke depan, akan kami laksanakan (pembahasannya),” pungkas Ahmad Syaikhu. (antara/jpnn)
Presiden PKS Ahmad Syaikhu merespons rencana pembentukan koalisi antara PKB dan Partai Gerindra.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- Bersama Koalisi Pemerintah, PKS Makin Kukuh Melayani & Membela Rakyat
- PKS Instruksikan Kader di Pos Menteri & Kepala Daerah Menyukseskan Program Prabowo
- Aboe Bakar: Kepala Daerah dari PKS Harus Selaras dengan Prabowo
- Hasan Nasbi Mundur dari Kepala PCO, Dahnil Gerindra: Kami Menghormati
- Bakal Pimpin PKB Bali, Ahmad Iman Sukri Diajak Cak Imin Sowan Kiai di Tapal Kuda
- Gus Imin Berhalalbihalal dengan Kiai Azaim dan Nyai Ju di Sukorejo