Soroti Misi Jokowi ke Ukraina & Rusia, Anwar Abbas: Saya Hormat
Kamis, 30 Juni 2022 – 07:15 WIB

Presiden Joko Widodo di Istana Maryinsky, Kiev, Ukraina, Rabu (29/6). Foto: Biro Pers Sekretariat Presiden
"Saya hormat atas keputusan beliau tersebut," ucao Anwar.
Presiden Jokowi didampingi Ibu Negara Iriana dan rombongan terbatas berkunjung ke Kiev, Ukraina pada Rabu.
Kedatangan mantan gubernur DKI Jakarta itu disambut hangat oleh Presiden Ukraina Volodymyr Zelenskyy di Istana Istana Maryinsky.
Begitu Jokowi turun dari kendaraan, Zelenskyy terlihat sudah menunggu di pintu istana.
Baca Juga: Pasukan Rusia Mengamuk saat Jokowi & Bu Iriana di Ukraina, Banyak yang Rusak
Presiden Zelenskyy selaku tuan rumah tampak menyodorkan tangan. Kedua pemimpin lantas bersalaman dan saling menyapa satu sama lain. (ant/fat/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Wakil Ketua Umum MUI Buya Anwar Abbas buka suara soal misi Presiden Jokowi menemui Presiden Ukraina Zelenskyy dan Presiden Rusia Vladimir Putin.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Majelis Ulama Indonesia Tegaskan Vasektomi Hukumnya Haram
- Prabowo: Saya Dibilang Presiden Boneka, Dikendalikan Pak Jokowi, Itu Tidak Benar
- Eks KSAL Ini Anggap Gibran bin Jokowi Tak Memenuhi Kriteria Jadi Wapres RI
- Roy Suryo Ungkap Ironi Laporan Jokowi, Dilayangkan Saat Hari Keterbukaan Informasi
- Gus Din Apresiasi Jokowi Membuat Laporan ke Polisi Soal Ijazah Palsu
- 5 Berita Terpopuler: Ada Uang Setoran Masuk, Banyak NIP CPNS & PPPK Terbit, Memalukan dan Tidak Elegan