Speedboat Bawa 30 Penumpang Terbalik, 5 Orang Meninggal Dunia, Turut Berduka

Speedboat Bawa 30 Penumpang Terbalik, 5 Orang Meninggal Dunia, Turut Berduka
Saat evakuasi speedboat Ryan yang terbalik di perairan Nunukan. Foto: dok prokal/kaltimpost

"Sampai akhirnya, kami dapat informasi ada yang meninggal. Ada satu orang keluarga yang meninggal," tuturnya.

Gubril mengagakan ada orang tuanya di dalam speedboat dan beruntung selamat.

"Orang tua saya semlat disuruh berenang ke tepian, tetapi tidak berani dan takut hanyut. Jadi mama saya sempat berpegangan saja ke speedboat yang terapung. Sampai akhirnya datang bantuan," kata Gubril. (sas/kpg/riz/k16/kaltimpost)


Kecelakaan tunggal speedboat Ryan terjadi di perairan Sembakung, Desa Plaju, Kabupaten Nunukan, Kaltara, Senin (7/6) sekitar pukul 13.00 WITA.


Redaktur & Reporter : Rasyid Ridha

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News