Sudirman Cup 2025: Terlalu Tegang, Rinov/Gloria Gagal Menyumbang Poin
Jumat, 02 Mei 2025 – 17:27 WIB

Pasangan Rinov Rivaldy/Gloria Emanuelle Widjaja saat berlaga dalam ajang Sudirman Cup 2025 di Xiamen Fenghuang Gymnasium, Jumat (2/5). Foto: Humas PP PBSI
Pemain binaan PB Exist itu bakal melawan tunggal putri Thailand, Pornpawee Chochuwong.
Menilik rekor pertemuan pemain kelahiran 20 Juli 2002 itu, tercatat belum pernah meraih kemenangan dalam delapan laga melawan tunggal putri ranking enam dunia tersebut.
Bahkan di pertemuan terakhir pada semifinal Thailand Masters 2025, Putri KW menyerah dengan skor 14-21, 15-21.(pbsi/mcr16/jpnn)
Rinov Rivaldy/Gloria Emanuelle Widjaja kembali menelan kekalahan sehingga membuat Indonesia tertinggal dari Thailand di Sudirman Cup 2025
Redaktur : Dedi Yondra
Reporter : Muhammad Naufal
BERITA TERKAIT
- PBSI Masih Menunggu Hasil MRI Cedera Daniel Marthin
- Tim Beregu Campuran Indonesia di Sudirman Cup 2025 Tak Dalam Komposisi Lengkap Tiba di Jakarta
- Resep Jitu Penampilan Mentereng Tunggal Putra Indonesia di Sudirman Cup 2025
- Rekor Mengerikan Seusai China Naik Podium Pertama Sudirman Cup 2025
- Lanjutkan Dominasi, China Juara Sudirman Cup 2025
- Alwi, Ubed, & Putri KW Finis Sebagai Semifinalis Sudirman Cup 2025, PBSI Angkat Topi