Sulsel Minta Perpanjangan Waktu E-KTP
Selasa, 13 Desember 2011 – 12:49 WIB

Sulsel Minta Perpanjangan Waktu E-KTP
Selain alokasi anggaran untuk pembuatan e-KTP itu, periode Januari-Maret juga dialokasikan dana pendampingan sebesar Rp904,8 juta untuk honor pegawai.
Berdasarkan data Disdukcapil, sejak program nasional e-KTP September lalu, jumlah warga Makassar yang telah terlayani sudah diatas 200.000 orang. Pelayanan di tingkat kecamatan mencapai 200 orang per alat atau setara dengan 4.000 warga perhari. Saat ini jumlah alat yang beroperasi mencapai 28 paket yang tersebar di 14 kecamatan. (aci/pap)
MAKASSAR - Pemerintah Provinsi Sulsel akan meminta perpanjangan waktu pengurusan E-KTP. Hingga kini dari 8 kabupaten/kota yang menerapkan E-KTP,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 2 Tempat Usaha Hiburan Tanpa Izin di Sudirman Disegel, Lihat
- 2 Kapten Infranteri Tangkap Bandar Narkoba di Bima, Kolaborasi dengan Warga
- Ahmad Luthfi Minta Fatayat NU Terlibat dalam Program Kecamatan Berdaya
- Kecelakaan Beruntun Tol Semarang, Truk Tronton Terguling, Sopir Pick-up Luka-luka
- ZCorner Dorong UMKM Halal dan Pemberdayaan Mustahik
- Bandar Narkoba Diringkus Polda Kalteng Dijerat Pasal Pencucian Uang, Terancam Lama di Penjara