Surga Pencinta Kopi Bakal Ada di Jakarta
Sabtu, 03 Februari 2018 – 20:25 WIB

Pengusaha dan pencinta kopi di acara Kopiunited: The Indonesia Coffee Expo 2018 di Blok M Square Jakarta Selatan. Foto: Istimewa
“Anggota dari koperasi komunitas kopi Indonesia tersebar di 11 provinsi dan disini kami berusaha membangun platform online dan offline. Dan online-nya adalah mimpi kita sedang dikerjakan oleh tim akan menjadi salah satu unit cari unit kerja unit nggak hanya sekedar online di Indonesia tapi sekarang juga offline seperti acara sekarang ini karena apa bicara kopi itu tidak melulu online,” papar Ronald dan Argo. (mg7/jpnn)
Baca Juga:
Pecinta kopi Ibu Kota dimanjakan suguhan keanekaragaman kopi nusantara dalam festival ‘Kopiunited: The Indonesia Coffee Expo 2018’ di Blok M Square Jakarta.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Waspada, Ini 3 Penyebab Perut Terasa Mual Setelah Minum Kopi
- Peringati Hari Kartini, PIKK PLN IP UBH Gelar Workshop Kembangkan Bisnis Kopi Rumahan
- Ahmad Dhani Buka Kopi Dewa 19, Tempat Nongkrong Bernuansa Musik
- Secangkir Kopi Sambut Pengunjung di Pavindo, World Expo 2025
- 3 Manfaat Kopi untuk Kulit yang Luar Biasa
- Dukung Pengembangan Kopi di Indonesia, Ibas: Majukan Hingga Mendunia