Survei LSI: Ganjar Pranowo Unggul di Semua Simulasi Pilpres 2024
Minggu, 22 Januari 2023 – 18:02 WIB
Gubernur Jateng Ganjar Pranowo kandidat Capres 2024. Foto: Ricardo/JPNN
Anies mendapat 16,5 persen, Ridwan Kamil 8,7 persen.
Kemudian, Sandiaga memperoleh 3,4 persen, AHY 1,9, persen, dan Erick Thohir 1,6 persen.
Dalam simulasi tiga nama, Ganjar juga unggul.
Dia memperoleh dukungan suara 36,3 persen.
Anies mendapat 24,2 persen, dan Prabowo 23,2 persen.
"Sebanyak 16,3 responden lainnya menyatakan tidak tahu. Jadi, Prabowo dan Anies pada Januari 2023 berada pada posisi saling kejar," tambah Djayadi.
Menurut Djayadi, tingginya elektabilitas Ganjar itu salah satunya disebabkan oleh tingkat kepercayaan publik yang meningkat terhadap kinerja Presiden Joko Widodo atau Jokowi.
Dalam survei itu, tingkat kepercayaan publik terhadap Jokowi mencapai 76,2 persen.
Ganjar unggul di simulasi pilpres.Tingginya elektabilitas Ganjar itu salah satunya disebabkan tingkat kepercayaan publik yang meningkat terhadap kinerja Jokowi.
BERITA TERKAIT
- Jokowi Lapor Polisi, Roy Suryo: Peneliti Seharusnya Diapresiasi, Bukan Dikriminalisasi
- Pasbata Minta Roy Suryo Setop Provokasi soal Isu Ijazah Jokowi
- Roy Suryo Sebut Tindakan Jokowi Lucu, Memalukan, dan Tidak Elegan
- 5 Berita Terpopuler: CPNS & PPPK Semringah, Bagaimana Nasib Honorer Gagal Seleksi Paruh Waktu, Kapan Jadwal Ulang?
- Alasan Jokowi Melaporkan Masalah Ringan Itu kepada Polisi
- Jokowi Berurusan dengan Polisi Pagi Tadi, Melambaikan Tangan