Sutiyoso Makin Agresif Jual Diri
Rabu, 12 November 2008 – 16:03 WIB

Sutiyoso Makin Agresif Jual Diri
"Padahal latar belakang saya adalah seorang prajurit yang telah di didik dengan standar tertentu. Namun saya menyadari sepenuhnya bahwa jadi Gubernur DKI Jakarta bukanlah memimpin institusi militer. Menyadari hal tersebut akhirnya berbagai masalah dapat saya selesaikan dengan cara-cara sipil dan meletakan hukum sebagai panglima," tegasnya.
Menjawab pertanyaan tentang Safari Nusantara yang saat ini dilakukannya ke berbagai wilayah perbatasan di Indonesia, Bang Yos (panggilan akrabnya) menjelaskan bahwa kegiatan tersebut bukanlah sepenuhnya bernuansa politis.
"Kegiatan itu hendaknya dipahami sebagai salah satu upaya anak bangsa untuk lebih mengetahui sesungguhnya Indonesia saat ini seperti apa dan bagaimana cara memperbaikinya?" ujar Sutiyoso.
Dari Safari Nusantara itu, Sutiyoso juga memperlihatkan kegelisahannya karena secara langsung dia bertemu dengan beberapa warga Negara Indonesia di perbatasan Kalimantan Barat tapi jadi tentara untuk negara Malaysia.
JAKARTA- Bakal Calon Presiden Sutiyoso kian agresif menjual dirinya ke publik. Meski belum ada satupun partai politik yang telah
BERITA TERKAIT
- Pengamat: Masyarakat Tak Rela Prabowo Terkontaminasi Jokowi
- Kepala BGN Curhat kepada DPR: Seluruh Struktural Kami Belum Menerima Gaji
- Wasekjen Hanura Kritik Pertemuan Erick Thohir dengan KPK dan Kejagung Soal UU BUMN
- Kelompok DPD RI di MPR Dorong Agenda Perubahan UUD 1945 pada 2026
- NasDem Karawang Bangun Kantor Megah Simbol Pemersatu
- Soal RUU Perampasan Aset, Dave Golkar: Kami Siap Membahas