Sutiyoso Nilai BLSM Bikin Warga Bermental Santai
Kamis, 16 Mei 2013 – 21:11 WIB

Sutiyoso Nilai BLSM Bikin Warga Bermental Santai
JAKARTA - Ketua Umum Partai Keadilan dan Persatuan Indonesia (PKPI), Sutiyoso, mengritisi sikap pemerintah yang tidak berani menaikan harga BBM sesuai dengan harga pasar dunia.
"Kenapa pemerintah tidak pernah mau menuntaskan penyesuaian harga BBM. Menaikan seribu rupiah atau tiga ribu rupiah, ributnya pasti sama," kata Sutiyoso di gedung DPR, Senayan Jakarta, Kamis (16/5).
Dia juga menyatakan sikapnya yang tidak setuju dengan model Bantuan Langsung Sementara Masyarakat (BLSM).
Menurut Sutiyoso, bantuan itu sama saja menyuruh masyarakat untuk merokok santai atau beli pulsa telepon genggam.
JAKARTA - Ketua Umum Partai Keadilan dan Persatuan Indonesia (PKPI), Sutiyoso, mengritisi sikap pemerintah yang tidak berani menaikan harga BBM sesuai
BERITA TERKAIT
- Pelaku Curanmor Ini Sudah 6 Kali Beraksi di Pesanggrahan, Akhirnya Ketiban Sial, tuh Lihat
- Siswi Diduga Jadi Korban Pelecehan di Sekolah, SMK Waskito Dukung Penegakan Hukum
- Megawati Percaya Diri Diterima Jika Melamar Kerja Jadi Koki
- Megawati Akui PDIP Babak Belur, Tetapi Tetap Menang di Pemilu 2024 Berkat Dukungan Rakyat
- Singgung Kader Bermain Dua Kaki, Megawati: Enggak Usah Diomongkan, Saya Tahu
- Kemendikdasmen Raih Gold Play Button YouTube