Suzuki ACross, SUV 4x4 Hybrid Kembaran RAV4

Suzuki ACross, SUV 4x4 Hybrid Kembaran RAV4
Suzuki ACross. Foto: Suzuki

Angka itu diklaim lebih dari cukup untuk rata-rata perjalanan orang Eropa yakni sejauh 50 kilometer per hari.

Mobil itu memiliki empat mode berkendara yakni EV standar, mode EV/HV Otomatis, mode HV, dan mode pengisi daya baterai.

Pengemudi dapat memilihnya tergantung pada kondisi mengemudi, dan status baterai.

Ada juga fitur E-Four all-wheel drive. Pengemudi bisa memanfaatkan kinerja penggerak 4x4, dengan tetap mempertahankan konsumsi bahan bakar yang efisien.

Motor listrik berdaya 40 kW dapat menggerakkan roda belakang.

Sedangkan sistem penggerak roda depan juga bisa mendapat tambahan tenaga dari torsi roda belakang.

Hal itu membuat mobil ini dapat melaju stabil di medan licin.

ACross varian standar sudah dilengkapi lampu LED, velg 19 inci, layar sentuh dan navigasi 9 inci, Apple CarPlay dan Android Auto.

Suzuki Eropa mengenalkan sport utility vehicle (SUV) terbaru, Suzuki ACross bermesin PHEV (Plug-in Hybrid Electric Vehicles).

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News