Suzuki Nex II Ganti Baju Baru, Harga Belum Berubah
Kamis, 26 September 2019 – 16:22 WIB

Suzuki Nex II baju baru. Foto: Dedi Sofian/JPNN
Berikut harga Suzuki Nex II terbaru On The Road DKI Jakarta:
- Nex ll Standard & Elegant Jack Green Rp : RP 15.350.000.
- Nex II Elegant Premium Matt, dan Bordeux Red Rp 15.800.000.
- Nex II Fancy Dynamic Jackal Green Rp RP 16.050.000.
PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) kembali melakukan penyegaran pada Suzuki Nex II dengan memberikan dua warna baru yaitu Jackal Green dan Matt untuk varian standar, sedangkan Nex II Elegant dan Premium dengan warna Bordoeux Red.
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
BERITA TERKAIT
- Suzuki GSX-8R Kiiro Hanya 60 Unit di Dunia, Ini Perbedaannya
- Suzuki Burgman 400 Bersolek, Siap Menantang Yamaha Xmax dan Honda Forza
- Suzuki Menghadirkan Paket Perawatan Mobil Pascamudik dengan Biaya Murah
- Dilengkapi Fitur Keselamatan Lengkap, Suzuki Eeco Resmi Dirilis, Harga Terjangkau
- Calon Mobil Baru Suzuki Mulai Tebar Pesona
- Suzuki Kenalkan Seragam Baru untuk Teknisi Bengkel, Lebih Cerah