Tak Ada WNI yang Jadi Korban Penembakan di Philadelphia
Kamis, 11 April 2024 – 12:15 WIB

Ilustrasi - Garis polisi. Tak ada warga negara Indonesia yang menjadi korban penembakan saat akhir acara memperingati Idulfitri di Philadelphia. Foto: Dok. JPNN/Ricardo
Tiga orang dilaporkan terluka akibat terkena tembakan dan segera dilarikan ke rumah sakit.
Polisi telah menangkap lima pelaku penembakan, termasuk di antaranya pemuda berusia 15 tahun yang menggunakan senapan serbu. (Antara/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Tak ada warga negara Indonesia yang menjadi korban penembakan saat akhir acara memperingati Idulfitri di Philadelphia.
Redaktur & Reporter : Kennorton Girsang
BERITA TERKAIT
- Rayakan Paskah & Idulfitri, TBIG Bantu Yatim dan Lansia di 3 Provinsi
- Ibas Ingatkan Pentingnya Perlindungan PMI dan Penguatan Keamanan Perbatasan
- Halalbihalal UNTAR 2025 Merajut Harmoni, Menyongsong Kemenangan dalam Keberagaman
- Satgas Ramadan & IdulFitri Pertamina Dinilai Berhasil Memitigasi Lonjakan Permintaan BBM
- Sekjen Relawan Muda Prabowo Gibran Apresiasi Dasco Bersilaturahmi dengan Sejumlah Tokoh
- Menko Yusril Pastikan RI Lindungi WNI yang Hadapi Masalah Hukum di Luar Negeri