Target Tinggi, Persebaya Tak Ingin Asal Pilih Pelatih

Target Tinggi, Persebaya Tak Ingin Asal Pilih Pelatih
Bonek saat beraksi di Jakarta. Mereka segera bisa kembali berkreasi dari tribun Stadion menyusul dipulihkannya status Persebaya. Foto: Amjad/JPNN

"Kami sadar, target ini sangatlah sulit. Tapi, kami juga tidak mau hanya bertahan di kompetisi level dua seperti ini. Tempat Persebaya adalah di kompetisi kasta tertinggi," tegas Farid.(psy/rak)


 Persebaya mulai menyusun manajemen baru berkaitan dengan bakal masuknya investor, dan juga mulai berburu pelatih dan pemain.


Redaktur & Reporter : Budi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News