Terapkan Layanan Digital, Operasional Asuransi Hemat 50 Persen
Selasa, 27 September 2016 – 09:59 WIB

Ilustrasi. Foto: JPNN
Tandanya, banyak orang yang memiliki lebih dari satu ponsel.
Digitalisasi layanan yang dilakukan MNC Life melalui i-Maps diyakini mempermudah agen untuk melakukan presentasi dan penawaran produk asuransi serta mengisi polis secara digital.
Dengan demikian, persetujuan polis dapat lebih cepat. ’’Pembelian asuransi secara digital akan menjadi pilihan masyarakat,’’ lanjutnya. (wir/c16/noe)
JAKARTA – Asosiasi Asuransi Jiwa Indonesia (AAJI) mendorong industri asuransi untuk mengembangkan layanan digital. Upaya tersebut perlu dilakukan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Holding BUMN Danareksa Dorong TPK Batu Ampar Menjadi Hub Regional
- Kabar Baik Rupiah Makin Menguat, Ada Harapan Baru
- GPFE 2025 Fasilitasi Kolaborasi Pemerintah dan Penyedia Produk Ber-TKDN
- Harga Emas Antam Hari Ini 5 Mei Naik Tipis, Jadi Sebegini Per Gram
- Deretan Perusahaan Ini Raih Penghargaan Top Corporate Social Responsibility of The Year 2025
- Sempat Turun, Harga Emas Antam, UBS, dan Galeri24 Hari Ini Stabil, Cek nih Daftarnya