Terimbas Sentimen Eropa, IHSG Berpotensi Melemah

Terimbas Sentimen Eropa, IHSG Berpotensi Melemah
Terimbas Sentimen Eropa, IHSG Berpotensi Melemah
Saham-saham yang naik signifikan (top gainers) di antaranya Astra Internasional (ASII) naik Rp 1.800 ke Rp 70.950, Sampoerna (HMSP) naik Rp 1.600 ke Rp 39.100, Gudang Garam (GGRM) naik Rp 1.050 ke Rp 62.600, dan Astra Agro (AALI) naik Rp 900 ke Rp 21.800.

               

Saham-saham yang turun cukup dalam (top losers) antara lain Tembaga Mulia (TBMS) turun Rp 450 ke Rp 6.300, Indo Kordsa (BRAM) turun Rp 250 ke Rp 2.150, Indosiar (IDKM) turun Rp 225 ke Rp 2.100, dan Sumi Indo (IKBI) turun Rp 150 ke Rp 1.200.

               

Bursa di Asia pada penutupan perdagangan kemarin; Indeks Komposit Shanghai naik 29,36 poin (1,23 persen) ke level 2.412,39. Indeks Hang Seng menguat 218,39 poin (1,21 persen) ke level 18.256,20.

Indeks Nikkei 225 melesat 190,33 poin (2,30 persen) ke level 8.477,82. Indeks Straits Times naik 1,86 poin (0,07 persen) ke level 2.696,29.(gen)

JAKARTA - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) berhasil melanjutkan penguatan pada hari kedua pekan ini. Indeks naik 40,720 poin (1,11 persen) ke level


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News