Terpantau CCTV Berbuat Terlarang, Reza Erlangga Dikejar Petugas dan Tertangkap, Lihat
Jumat, 29 Oktober 2021 – 20:08 WIB

Petugas meminta keterangan seorang pemuda terduga pelaku pelemparan sabu-sabu ke dalam Lapas Semarang, Jumat (29/10/2021). ANTARA/HO-Lapas Semarang
Setelah pelemparan itu, pelaku langsung kabur.
Seketika itu, petugas jaga langsung mengejar pelaku hingga berhasil menangkap pria tersebut.
Begitu diperiksa petugas lapas, di dalam bola tenis yang dilemparkan ke dalam lapas berisi empat plastik kecil berisi sabu-sabu dengan berat 12,82 gram.
"Temuan tersebut kemudian diserahkan ke Polrestabes Semarang untuk proses hukum lebih lanjut," tandas Supriyanto. (antara/jpnn)
Reza Erlangga yang berbuat terlarang di Lapas Kelas I Semarang terpantau CCTV dan langsung dikejar petugas. Begini kejadiannya.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Menyambi Jual Sabu-Sabu, Sapar Ditangkap di Musi Rawas
- Oknum Pegawai BNN Ditahan Jaksa terkait Narkoba
- Dor, Dor, Dor! Oknum Polisi Ini Terkapar Ditembak Petugas BNN
- Bea Cukai Batam Amankan Tukang Cat yang Selipkan Sabu-sabu di Sandal, Begini Kronologinya
- Ini Modus Baru Pengedar Narkoba di Bandung, Lihat
- Propam Pastikan 1.205 Personel Polda Jateng Bebas Narkoba dan Judol