Tertimbun, Empat Penambang Batubara Tewas

Tertimbun, Empat Penambang Batubara Tewas
Tertimbun, Empat Penambang Batubara Tewas
Meskipun kegiatannya ilegal, namun sejauh ini polisi memang tidak melakukan penertiban terhadap aktivitas penambangan batubara manual ini karena memikirkan dampak sosial yang ditimbulkan.

“Setiap penindakan akan muncul masalah baru. Kalau mereka ditertibkan, pasti akan ada perlawanan,” jelasnya.

Menurutnya, yang lebih penting dalam menyikapi masalah ini adalah dengan melakukan penyuluhan tentang dampak negatif yang ditimbulkan dalam kegiatan tersebut. Tidak hanya polisi, tapi juga melibatkan pemerintah daerah.

“Selain membahayakan keselamatan, kegiatan penambangan batubara secara manual juga merugikan kesehatan,” jelasnya. (kry/yn/bin/fuz/jpnn)

BATULICIN - Aktivitas penambangan batubara manual di Desa Mekar Sari Kecamatan Simpang Empat, memakan korban. Empat pekerja  di tambang tradisional


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News