Timnas Seleksi Pemain di Daerah
Minggu, 25 Maret 2012 – 08:12 WIB

Timnas Seleksi Pemain di Daerah
"Pokoknya, sebelum Mei, kerangka timnas sudah terbentuk. Harapannya tim ini yang terbaik, bisa ambil dari IPL dan ISL juga," ucapnya.
Sebelumnya, koordniator timnas PSSI Bob Hippy telah memastikan bahwa program pemusatan latihan (TC) jangka Panjang Timnas akan dipaparkan 10 April mendatang. Rencananya, timnas akan menjalani rangkaian TC sampai SEA Games Myanmar 2013 mendatang.
Program itu dibuat sebagai salah satu langkah konkrit PSSI agar timnas bisa meraih target juara di SEA Games Myanmar. "Kalau dipersiapkan lebih panjang, kami optimis tim akan matang. Ini demi memenuhi target yang dicanangkan," tandas mantan pemain Nasional tersebut. (aam/ko)
JAKARTA - Timnas proyeksi SEA Games segera memulai rangkaian persiapan pembentukan tim. Mereka akan melakukan beberapa kali uji coba melawan tim
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Liga 1: Ramalan Nick Kuipers saat Persib Menjamu Barito Putera
- Liga 1: Persib Bertekad Sapu Bersih 3 Laga Tersisa Meski Sudah Mengunci Gelar Juara
- Imbauan Polresta Bandung kepada Bobotoh yang Akan Merayakan Persib Juara
- Reaksi Mikel Arteta Setelah Arsenal Tersingkir dari Liga Champions
- Persib vs Barito Putera: Bojan Hodak Masih Lapar
- Yamaha Menyiapkan Mesin Baru Untuk Fabio Quartararo di MotoGP Prancis