Tionghoa Malaysia Rayakan Imlek di Bawah Pengawasan 8 Ribu Polisi
Senin, 31 Januari 2022 – 23:00 WIB

Lampion menghiasi Jalan Raja Laut, Kuala Lumpur, jelang perayaan Tahun Baru Imlek di Malaysia. Foto: ANTARA Foto/Agus Setiawan (1)
"Beberapa jenis barang keperluan telah ditetapkan sebagai barang dengan dengan harga maksimum di tingkat grosir, distributor dan pengecer saat perayaan Imlek. Skema ini dilaksanakan di seluruh Malaysia dan harga yang ditetapkan adalah berbeda mengikut kawasan dan daerah," katanya. (ant/dil/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Polisi Diraja Malaysia (PDRM) mengerahkan 8 ribu anggotanya ke seluruh penjuru Negeri Jiran pada Tahun Baru Imlek
Redaktur & Reporter : Adil
BERITA TERKAIT
- Sepanjang April 2025, Polresta Bandar Lampung Ringkus 28 Tersangka Narkoba
- Pimpinan Komisi III Minta Polisi Tindak Perusuh Saat May Day di Semarang
- Kasus Pengeroyokan Warga SAD di Jambi, Polisi Tetapkan 2 Tersangka
- Kericuhan di Kemang, 10 Tersangka Ditangkap, Ada Barbuk Senjata, Lihat
- Mantap! 2 UMKM Binaan Bea Cukai Nunukan Sukses Ekspor Produknya ke Malaysia
- Inikah Provokator yang Ditangkap Polisi saat Demo Hari Buruh?