TNI Kerahkan Kapal Rumah Sakit Bantu Korban Gempa Lombok
Selasa, 07 Agustus 2018 – 20:27 WIB

Kapal rumah sakit milik TNI berlayar bawa bantuan untuk korban gempa Lombok. Foto: JPG
Selain itu, Yonzipur 10 Divisi II Kostrad mengirimkan 100 prajurit yang dipimpin Lettu CZI M. Fariz Zain beserta alat-alat berat.
Misalnya, dump truck, crane cargo, self loader, backhoe loader, penjernih air, forklif, dan lighting tower. (yon/c15/eko/jpnn)
Para korban gempa Lombok yang jauh dari lokasi kapal rumah sakit bisa dibawa dengan helikopter milik TNI AU.
Redaktur & Reporter : Natalia
BERITA TERKAIT
- KSAL Minta Tunggakan BBM TNI AL Rp 5,45 T ke Pertamina Diputihkan, Bahlil Berkata Begini
- Soal Pembayaran Tunggakan Triliunan TNI AL, Menhan Singgung Kebijakan Tersentralisasi
- Rapat Bareng Menhan, Legislator Ungkit Utang Triliunan TNI AL
- Momen KSAL Minta Tunggakan BBM TNI AL Rp 2,25 T ke Pertamina Diputihkan
- TNI AU Menggelar Latihan Terjun Payung untuk Taruna Akmil
- Prajurit TNI AL Sigap Mengevakuasi Warga Terdampak Banjir di Pesawaran Lampung