Tolak KLB PSSI, Menpora Dianggap Ngawur

Tolak KLB PSSI, Menpora Dianggap Ngawur
Tolak KLB PSSI, Menpora Dianggap Ngawur
Seperti diberitakan sebelumnya, PSSI di bawah kepemimpinan Ketua Umum Djohar Arifin Husin mulai mendapatkan mosi tidak percaya dari sebagian besar anggotanya yang tergabung dalam Forum Pengurus Provinsi (Pengprov) PSSI. Melalui Rapat Akbar Sepakbola Nasional (RASN), 18 Desember 2011 lalu, sebanyak 452 klub anggota dan Pengprov PSSI mendesak PSSI menggelar KLB. Menanggapi masalah ini, Menpora mengaku tidak setuju jika KLB dilaksanakan.

Kata Menpora, ketidakpuasan terhadap pengurus PSSI saat ini bisa disalurkan ke pihak berwenang seperti KOI, KONI, dan FIFA. "Mari kita cari solusinya melalui mekanisme yang ada di dunia olahraga, namanya arbitrasi olahraga. Perbedaan pandangan, perbedaan pendapat, menentukan mana yang benar dan salah ada mekanimsenya. Ada di KONI/KOI, ada FIFA, jadi kita bisa fokus pada isunya apa. Kalau PSSI dianggap melakukan kesalahan, bukan KLB lalu mengganti kepengurusan. Baru tiga bulan, tidak pas," ujar Menpora saat itu. (lis)

JAKARTA - Pernyataan Menteri Pemuda dan Olahraga Andi Mallarangeng yang menolak dilaksanakannya Kongres Luar Biasa (KLB) PSSI memancing emosi para


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News