TP-Link Archer C54, Router dengan 4 Antena, Sebegini Harganya

TP-Link Archer C54, Router dengan 4 Antena, Sebegini Harganya
Penggunaan TP-Link Archer C54. Foto: dok. TP-Link

Teknologi itu meningkatkan efisiensi mampu berkomunikasi dengan beberapa klien secara bersamaan.

Router itu dilengkapi dengan Parental Controls untuk memantau dan mengontrol pemakaian internet anak-anak, serta Guest Network untuk meningkatkan keamanan jaringan pribadi.

"Orang tua bisa mem-blok konten atau membatasi waktu online," ungkap Yoshia.

Keunggulan lainnya, perangkat itu mendukung Proxy IGMP/Snooping, Bridge, dan Tag VLAN untuk mengoptimalkan streaming IPTV, serta kompatibel dengan IPv6 (Protokol Internet terbaru versi 6).

Selain itu, Archer C54 dirancang dengan desin modern yang bisa disesuaikan di berbagai macam dekorasi interior. (ddy/jpnn)

TP-Link meluncurkan Archer C54, router multi-mode yang bisa digunakan sebagai range extender dan acess point.


Redaktur : Djainab Natalia Saroh
Reporter : Dedi Sofian

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News