Turunkan Pemain Muda, Jakarta Bhayangkara Telan Kekalahan Pahit dari Jakarta STIN

"Pertandingan hari ini sudah tadi tidak menentukan lagi. Kami sudah lolos babak final four. Untuk itu kami memberikan kesempatan kepada pemain pelapis, mereka bermain cukup bagus," ungkap Toiran.
Dengan hasil ini, Jakarta Bhayangkara Presisi menelan dua kekalahan beruntun di laga pemungkas babak reguler Proliga 2023.
Tercatat Nizar Zulfikar dan kawan-kawan sebelum takluk dari Jakarta STIN menyerah dari juara bertahan Proliga, Jakarta LavAni Allo Bank.
Pada laga tersebut, Jakarta Bhayangkara juga menyerah dengan skor telak 0-3 (15-25, 38-40, 22-25) dari Jakarta LavAni.
Adapun untuk Jakarta STIN BIN, kemenangan dari runner up Proliga musim lalu itu membuat mereka duduk di posisi kedua klasemen akhir babak reguler.
Tercatat sepanjang Proliga 2023, Farhan Halim cum suis meraih 11 kemenangan dan hanya tiga kali menelan kekalahan.(proliga/mcr16/jpnn)
Tim bola voli putra Jakarta Bhayangkara Presisi menutup babak reguler Proliga 2023 dengan kekelahan menyakitkan dari Jakarta STIN BIN
Redaktur : M. Adil Syarif
Reporter : Muhammad Naufal
- Live Streaming Proliga 2025 Seri Solo: Pemanasan Grand Final Tersaji di Kota Batik
- Klasemen Final Four Proliga 2025 Sektor Putri Seusai Jakarta Pertamina Mengamuk
- Bhayangkara Presisi Ungkap Alasan Rekrut Kyle Russell untuk Final Four Proliga 2025
- Demi Merawat Ibu, Megawati Hangestri Tak Memperpanjang Kontrak dengan Red Sparks
- Megawati Hangestri Akan Mengakhiri Karier dengan Red Sparks di Jakarta
- Final Liga Voli Korea: Tim Megawati Menelan Kekalahan Kedua