Usaha Microsoft Menghadirkan Android ke Windows 10
Senin, 30 November 2020 – 03:25 WIB

Ilustrasi aplikasi Android. Foto: ridha
Terlepas dari hal itu, jika Microsoft berhasil dengan Project Latte, Windows akan menjadi platform yang mendukung beberapa jenis paket aplikasi, termasuk PWA, UMP, Win32 dan Linux.
Microsoft diperkirakan akan mengumumkan proyek tersebut tahun depan dan merilisnya sebagai bagian dari pembaruan Windows 10 musim gugur 2021. (ant/jpnn)
Microsoft tengah menjalankan "Project Latte" yang merupakan upaya mereka menghadirkan aplikasi Android ke Windows 10.
Redaktur & Reporter : M. Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Pertama di Indonesia, Pertamina NRE Manfaatkan AI untuk Memastikan Keandalan PLTS
- Bantu Nelayan, HNSI Dorong Pemerintah Pakai Teknologi Alternatif
- PT Ceria Siap Jadi Pemain Global di Industri Nikel, Produksi FeNi Perdana Akhir April
- Versi Canggih Trojan Mengerikan, Pengguna Hp Android di Indonesia Harus Waspada
- IDCI Soroti Dampak Relaksasi TKDN Sektor TIK Terhadap Kemandirian Teknologi Nasional
- TSL 2025 Jadi Ajang Pamer Inovasi Pelajar di Bidang Sains dan Teknologi