Venue Baru Cabor Renang Asian Games Sarat Kekurangan

Venue Baru Cabor Renang Asian Games Sarat Kekurangan
Renang. Ilustrasi Foto: dok.JPNN.com

Selain itu, koridor atlet sebelum masuk ke kolam renang juga menjadi catatan tersendiri.

Jaraknya terlalu pendek yang membuat perenang yang dengan tinggi 180 cm harus menunduk.

Bahkan informasi yang diterima Jawa Pos, sudah ada dua korban, perenang yang mendapatkan penanganan akibat terbentur di pembatas koridor antara lapangan dengan tribun. Sejumlah atlet nasional juga menyayangkan kondisi tersebut.

“Kalau dari saya memang gak ada solusi. Seandainya direnovasi juga pasti akan makan banyak waktu,” terang Gagarin Nathaniel Yus, pemegang rekornas 100 meter dan 200 meter gaya dada putra. (nap/ady)   


IOAC 2017 yang dimulai sejak Jumat (15/12) menjadi ajang mengenalkan Stadion Akuatik Senayan, Jakarta, yang baru direnovasi untuk Asian Games 2018.


Redaktur & Reporter : Ragil

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News