Viscral Meneriakkan Perih Kekejaman Lewat Album Kedua

Viscral Meneriakkan Perih Kekejaman Lewat Album Kedua
Viscral. Foto: Blackandje Records

Proses penulisan lagu-lagu di dalamnya berlangsung sejak 2018 lalu.

Dari departemen lirik, tidak banyak perbedaan dari album debut.

Viscral meneriakkan perih kekejaman, pembantaian, ambisi, dan tindakan psikopat yang erat dengan musik brutal death metal.

Rekaman, mixing, dan mastering materi album dikerjakan oleh Jafar Sadik di Apache Studio, Bekasi.

"Album ini dikerjakan lebih serius dari sebelumnya, karena proses membuat dan menjalankannya dilaksanakan dengan cermat," kata Eggi.

Entrance Into Terrifying Imagery dari Viscral sebenarnya telah rampung sejak 2019 lalu.

Viscral juga berencana menghajar Eropa lewat program The Devourer Tour 2019 bersama Deadsquad. (ded/jpnn)

Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:

Band metal, Viscral akhirnya merilis album baru yang diberi judul Entrance Into Terrifying Imagery.


Redaktur & Reporter : Dedi Yondra

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News