Wagub NTB Minta Kades Fokus Bangun Kesehatan Desa
Rabu, 10 Agustus 2022 – 17:09 WIB

Wakil Gubernur Nusa Tenggara Barat, Hj Sitti Rohmi Djalillah, saat mengunjungi Desa Batunyala, Lombok Tengah. Foto: Diskominfotik NTB
Dia meminta kader Posyandu untuk memastikan kecukupan protein telur bagi balita dan meminta kegiatan pelayanan tetap aktif dilakukan.
Kepala Desa Batu Nyala, M. Zaenudin mengakui meski kasus stunting menurun setiap bulannya, akumulasinya masih terbilang besar.
"Per bulan ini masih ada belasan kasus dari 45 kasus di bulan April lalu", sebutnya.
Zaenudin menjelaskan beberapa fasilitas Posyandu juga masih terdapat kekurangan seperti alat timbang digital dan penunjang lainnya.
Namun, dia memastikan para kader Posyandu mendapatkan honor standar per bulan dan perbaikan anggaran kesehatan.(mcr38/jpnn)
Rohmi meminta kader Posyandu untuk memastikan kecukupan protein telur bagi balita dan meminta kegiatan pelayanan tetap aktif dilakukan.
Redaktur : Elvi Robiatul
Reporter : Edi Suryansyah
BERITA TERKAIT
- PTM Capai 73%, Workshop FIA & GAPMMI Bedah Strategi untuk Hadapi Tantangan Kesehatan
- 7 Menu Sarapan yang Baik untuk Menjaga Kesehatan Tubuh
- Kawal PHTC Bidang Kesehatan, Wakil KSP Tinjau Layanan CKG di Kabupaten Lahat
- Center Of Excellence jadi Layanan Terbaru di Ciputra Hospital Citraraya
- Tangkal Hoaks soal Kesehatan Reproduksi Perempuan, Bayer Indonesia Rilis Platform Baru
- Indonesia Luncurkan Indonesian Society of Regenerative Medicine