Waktu yang Tepat Minum Air Putih untuk Mendapatkan Tubuh Langsing

Waktu yang Tepat Minum Air Putih untuk Mendapatkan Tubuh Langsing
Ilustrasi minum air putih. Foto: Hellosehat

Minumlah satu gelas air putih 30 menit sebelum makan siang untuk membantu pencernaan.

Ingatlah untuk tidak minum terlalu cepat sebelum atau sesudah makan, karena air akan mengencerkan cairan pencernaan.

3. 30 menit sebelum makan malam

Minum air sebelum makan malam membantu Anda merasa lebih kenyang.

Itu berarti Anda akan cenderung mengurangi makanan yang dikonsumsi.

Minum air putih 30 menit sebelum makan menyebabkan Anda merasa kenyang dan otomatis, kalori yang masuk juga lebih sedikit.(fny/jpnn)

Minum air putih pada waktu yang tepat agar berat badan tetap stabil dan kalori yang masuk juga lebih sedikit.


Redaktur & Reporter : Fany Elisa

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News