Warga Serang Polsek di Boven Digoel Papua, Kapolsek jadi Korban
Jumat, 26 Januari 2024 – 13:41 WIB

Penyerangan di kantor polisi. Ilustrasi/Police Line. Foto: dok JPNN
jpnn.com, BOVEN DIGOEL - Kantor Kepolisian Sektor (Polsek) Bomakia, Polres Boven Digoel, Papua diserahkan sekelompok warga.
Dalam insiden itu, kapolsek dan beberapa personel Polsek Bomakia mengalami luka-luka.
Kapolres Boven Digoel AKBP I Komang Budiartha ketika dikonfirmasi membenarkan kejadian itu.
Menurut AKBP Komang, aksi penyerangan itu dipicu kasus tewasnya seorang warga.
Sekelompok warga serang Polsek di Boven Digoel usai terduga pelaku diamankan aparat kepolisian.
BERITA TERKAIT
- Dukungan PT Advance Medicare Corpora Wujudkan Pelayanan Medis THT di Sorong
- Rakit Bom Mortil Bekas Peninggalan Perang Dunia ke II, Nelayan Tewas Mengenaskan
- 5 Berita Terpopuler: Perkembangan Terbaru RPP Manajemen ASN, Masih Misterius, Ada Kata Insyaallah
- Ikut Cari Iptu Tomi Marbun, Ketua Komnas HAM Papua Diberondong KKB
- Bupati Raja Ampat Tegaskan Gerakan NFRPB Bertentangan dengan Konstitusi
- Tokoh Masyarakat Papua Dukung Aparat Tindak Tegas OPM