Warga Surabaya yang ke Pasar Tradisional, Jangan Kaget ya, Patuhi Saja
Senin, 15 Juni 2020 – 05:03 WIB

Transaksi pembayaran antara penjual dan pembeli menggunakan nampan di Pasar Genteng Baru, Surabaya, Minggu (14/6/2020). Foto: FOTO ANTARA/HO-Humas Pemkot Surabaya
Namun juga Pasar Krempyeng yang dikelola Lembaga Pemberdayaan Masyarakat Kelurahan (LPMK) atau warga setempat.
"Pasar Krempyeng juga terus kita didorong untuk menyiapkan skema pembentukan Pasar Tangguh," katanya.
Untuk itu, lanjut dia, pihaknya berkoordinasi dengan Satpol PP, kecamatan dan Bagian Pemerintahan untuk menata pasar-pasar Krempyeng tersebut.
"Nantinya ke depan semuanya harus seperti itu," katanya. (antara/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Wali Kota Surabaya Tri Rismaharini membuat terobosan, sebagai upaya agar pasar tradisional tidak menjadi klaster penyebaran COVID-19.
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- Jatim Sumbang 25 Persen Laju Tanam Padi Nasional, Khofifah: Komitmen Wujudkan Kedaulatan Pangan
- KPK Akan Periksa La Nyalla Terkait Kasus Dana Hibah Jawa Timur Setelah Penggeledahan
- Wali Kota Surabaya Ancam Pengusaha Tahan Ijazah Karyawan, Tegas!
- Ayah & Anak Meninggal Akibat Kebakaran di Kedung Rukem Surabaya
- Ditanya Pemanggilan La Nyalla, KPK: Tunggu Saja
- Komplotan Perampok Terbongkar Setelah Satu Pelaku Ingat Orang Tua Sakit