Waspadai Penyakit di Musim Penghujan
Senin, 17 Desember 2012 – 07:53 WIB

Waspadai Penyakit di Musim Penghujan
SOREANG-Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Bandung Ahmad Kustijadi meminta masyarakat harus menggunakan pola hidup sehat dalam menghadapi musim penghujan ini. Sebab, banyak penyakit yang bisa ditimbulkan salah satunya DBD.
"Saya himbau kepada masyarakat untuk selalu menjalankan program 3M (menimbun, menguras, dan menutup wadah penampung air). Namun yang paling penting adalah menjalankan perilaku hidup bersih dan sehat,” kata Achmad, kemarin (16/12).
Baca Juga:
Selain itu, pihaknya juga meminta masyarakat tidak bermain di air banjir karena bisa menimbulkan gatal-gatal.
"Biasanya anak-anak suka bermain di air banjir. Itu tidak boleh, karena menimbulkan gatal dan penyakit lainnya,” ujarnya.
SOREANG-Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Bandung Ahmad Kustijadi meminta masyarakat harus menggunakan pola hidup sehat dalam menghadapi
BERITA TERKAIT
- Momentum Hari Buruh, MS Glow Beri Program Khusus untuk Pekerja
- Deep and Extreme Indonesia 2025 Digelar, Pencinta Olahraga Outdoor Wajib Hadir
- Tampil di Ajang Paris Fashion Show, Evelyn Witono Putri Gandeng Bejo Jahe Merah
- Nutriflakes Ajak Perempuan Aktif Bergerak dan Bebas GERD
- Bobby, Kucing Presiden Prabowo Jadi Juri di Petfest Indonesia 2025
- 3 Manfaat Kulit Jeruk, Bantu Jaga Kesehatan Jantung