WN China Pakai Baju Tentara di Aceh Viral, Intelijen Bergerak, Ternyata Benar
Selasa, 19 April 2022 – 07:15 WIB

Tangkapan layar - Seorang WN China atau Tiongkok terekam video warga pakai seragam militer di sekitar lokasi proyek PLTU 3-4 Nagan Raya, di Desa Suak Puntong, Kecamatan Kuala Pesisir, Nagan Raya, Aceh, Senin (18/4/2022). ANTARA/Teuku Dedi Iskandar
Dia menjelaskan keberadaan TKA China yang pakai baju tentara itu memiliki izin lengkap untuk bekerja di lokasi proyek pembangunan PLTU 3-4 Nagan Raya, Aceh.
“TKA ini juga memiliki izin untuk tinggal di lokasi proyek PLTU,” kata Azhar. (ant/fat/jpnn)
Tim intelijen bergerak mengecek WN China atau Tiongkok pakai baju tentara atau seragam militer yang viral di media sosial. Ternyata memang benar.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Dedi Mulyadi Tetap Kirim Siswa Bandel ke Barak Militer Meski Picu Pro Kontra
- Tingkatkan Pertahanan Siber, Kasum TNI Terima Kunjungan Kepala Staf Digital Intelijen Militer Singapura
- Pelajar Bandel di Jawa Barat Bakal Digembleng Ala Militer
- TNI Pastikan Militer Jepang Ikut Super Garuda Shield 2025
- Abu Rizal Dihajar, Videonya Viral
- Detik-Detik Penumpang KA Ciremai Terperosok di Rel Stasiun Semarang Poncol