World Bank Bantu Danai Infrastuktur Daerah
Jumat, 09 April 2010 – 15:05 WIB
World Bank Bantu Danai Infrastuktur Daerah
"Paling tidak kita butuh Rp 20 triliun per tahun untuk infrastruktur. Karena itu, ada dua hal yang pemerintah lakukan untuk menaikkan pertumbuhan ekonomi, diantaranya adalah percepatan infrastuktrur dan juga alokasi PNPM di seluruh kecamatan di Indonesia. Dengan semua sektor berdaya, target turunnya angka pengangguran bisa saja lebih dari 8 persen," jelas Sri Mulyani.(afz/jpnn)
JAKARTA- Pembangunan infrastruktur menjadi salah satu prioritas pemerintah Indonesia saat ini. Selain menaikkan alokasi anggaran hingga Rp 105 triliun
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Perkenalkan IT Leaders Indonesia ke Tingkat Dunia, GCF Gelar CIO 200 Summit 2025
- Stok Bulog Selama 4 Bulan Capai 3,5 Juta Ton, Terbesar Sejak Indonesia Merdeka
- Ribuan Peserta CFD Meriahkan Acara Rejeki wondr BNI
- Bank Raya Dukung Skolari Tumbuh dan Mengelola Keuangan Komunitas Lebih Baik
- SP JICT: May Day 2025 Momentum Reformasi Tata Kelola Pelabuhan Nasional
- Bank Mandiri dan KJRI Penang Gelar Mandiri Sahabatku untuk Memacu Kewirausahaan PMI