Yamaha Merilis Skutik Hybrid, Harganya Mulai Rp 14 Jutaan, Murah?
Jumat, 10 September 2021 – 11:27 WIB

Yamaha Ray ZR Hybrid. Foto: Yamaha India
Yamaha Ray ZR tidak hanya ditawarkan dalam versi standar, tetapi juga tersedia pilihan Street Rally dengan tambahan pelat logam, wheel stripe, brush guard, dan block pattern tyres.
Di India, Yamaha Ray ZR dibanderol dengan harga mulai dari INR 76.830 atau setara Rp 14,8 juta. (indianautoblog/rdo/jpnn)
Yamaha meluncurkan skutik hybrid terbaru bernama Yamaha Ray ZR Hybrid berbanderol mulai Rp 14 jutaan
Redaktur & Reporter : Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- KBA Yamaha Marine Meluncurkan Mesin Tempel Baru, Dukung Pengembangan Industri Maritim
- Konsep Yamaha MT-09 PHEV Bikin Penasaran
- Tes MotoGP Spanyol: Marquez Pertama, tetapi Yamaha Jadi Perhatian Utama
- Model Terbaru Yamaha YZF-R1 Series, Harga Rp 300 Jutaan
- Yamaha Tenere 700 Yamalube Edition Diklaim Siap Tempur dan Lebih Kompetitif
- Yamaha R3 2025 Makin Canggih, Pengendara Bisa Terkoneksi ke Motor