10 Menu Sarapan yang Harus Dihindari Oleh Penderita Diabetes
Jumat, 23 Juli 2021 – 06:00 WIB

Yogurt. Foto: Yahoo
Meski yogurt memang mengandung protein, yogurt juga mengandung gula dalam bentuk laktosa.
9. Buah segar
Membuat jus buah untuk sarapan pagi mungkin tampak seperti pilihan yang sehat.
Namun, jus buah bisa memiliki gram karbohidrat sebanyak soda biasa dan menyebabkan kadar gula darah Anda meningkat.
Satu gelas jus jeruk (8 ons) mengandung 28 gram karbohidrat, 22 gram gula dan minus serat.
Ini sangat cepat dicerna dan tidak akan membantu Anda kenyang, seperti makan buah.
10. Kue manis
Donat, croissant, dan roti kayu manis mungkin begitu menggiurkan untuk disantap kala sarapan.
Ada beberapa pilihan sarapan yang harus dihindari oleh penderita diabetes seperti misalnya kue manis.
BERITA TERKAIT
- 3 Manfaat Tomat, Cegah Deretan Penyakit Mematikan Ini Menyerang Anda
- 5 Jenis Teh Terbaik untuk Penderita Diabetes
- Tip Sederhana Memasak Nasi Rendah Gula, No 3 Paling Gampang
- 4 Buah Terbaik untuk Penderita Diabetes
- Perubahan Kecil Mampu Hindarkan Masyarakat dari Bahaya Diabetes
- Diterapi Hadirkan Pengobatan Holistik Berteknologi Modern