11 Produsen Listrik EBT Akhirnya Teken PPA

jpnn.com, JAKARTA - Sebelas produsen listrik dari energi baru dan terbarukan (EBT) akhirnya meneken perjanjian penjualan listrik dengan PLN.
Total kapasitas pembangkitannya mencapai 291,4 mw.
Total investasi dari sebelas proyek pembangkitan tersebut mencapai Rp 8 triliun.
Dengan tambahan dari sebelas pembangkit itu, pasokan listrik dari pembangkit EBT mencapai 548,57 mw.
Dirut PLN Sofyan Basir mengakui, sebelas perusahaan tersebut sempat membatalkan perjanjian penjualan listrik Agustus lalu.
Namun, setelah dilakukan kalkulasi ulang tarif, sebelas perusahaan itu akhirnya mau menandatangani power purchase agreement (PPA).
’’Sudah cocok angkanya,’’ kata mantan Dirut BRI di Kementerian BUMN tersebut kemarin (8/9).
Sofyan menjelaskan, investasi dalam pembangkitan listrik berbasis EBT harus menghitung imbal hasil jangka panjang.
Dengan tambahan dari sebelas pembangkit itu, pasokan listrik dari pembangkit EBT mencapai 548,57 mw.
- PLN IP Berdayakan Penyandang Disabilitas Untuk Kembangkan Ekosistem Kendaraan Listrik
- PLN IP Penuhi Kebutuhan Energi Bersih Untuk Masyarakat Wilayah Terluar
- Perkenalkan Profil Perusahaan, PLN IP UBH Gelar Casual Meeting Bersama Wartawan
- PLTS Terapung Saguling Jadi Proyek Pertama yang Dibiayai Publik & Swasta
- GEAPP Dorong Percepatan Penerapan Energi Bersih di RI, Perlu Kerja Sama Multipihak
- Kembangkan Energi Surya, PLN Indonesia Power Perkuat Industri PLTS dari Hulu ke Hilir