11 Situs Ditutup, Kominfo Jangan Perkeruh Suasana

"Saya juga tidak setuju dengan konten SARA, tetapi tindakan yang dilakukan oleh pemerintah harus dilakukan dengan bijak agar tidak dianggap membatasi demokrasi," ulasnya.
Kedua, pernyataan pejabat Kominfo atas permintaan pemblokiran 11 situs ini dilakukan dalam situasi yang tidak tepat.
Pernyataan pemblokiran yang berdekatan dengan momentum Demo 4 November bisa memanaskan suasana dan malah mendorong kepada isu SARA.
"Ini sangat berbahaya. Saya sudah mendapatkan laporan puluhan broadcast tentang pemblokiran 11 situs ini beredar secara cepat melalui jejaring media sosial. Ini bisa mengeruhkan suasana," tegas Sukamta.
Karena itu Menkominfo harus segera melakukan klarifikasi atas isu pemblokiran ini dan segera buat pernyataan yang mendukung suasana kondusif.(fat/jpnn)
JAKARTA - Anggota Komisi I DPR, Sukamta, meminta pemerintah tidak memperkeruh suasana dengan menutup 11 situs yang dianggap menyiarkan informasi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Telkomsel Hadirkan Jaringan 5G di Makassar, Ada Paket Internet Menarik, Harga Terjangkau
- Kamera Analog Fujifilm Instax Mini 41 Hadir di Indonesia, Gaya Retro Berfitur Modern
- Synology Rilis Perangkat Penyimpanan Data Berperforma Tinggi, Cocok untuk Pelaku Usaha
- MLBB Makin Berkembang, Anak Muda Punya Cita-Cita Tinggi Main di MPL
- Telkomsel Hadirkan Paket RoaMAX Haji, Kuota 40GB, Sebegini Harganya
- Ary Ginanjar Menilai Jakarta Pionir Manajemen Talenta Berbasis AI di Indonesia