3 Ketum Parpol Pengusung Ganjar - Mahfud Hadir di Lokasi Debat Capres, Satu Absen

3 Ketum Parpol Pengusung Ganjar - Mahfud Hadir di Lokasi Debat Capres, Satu Absen
Sekretaris TPN Ganjar-Mahfud, Hasto Kristiyanto di Hotel Sari Pan Pacific, Jakarta Pusat, Sabtu (18/11). Dokumen DPP PDIP

KPU bakal berlangsung selama 120 menit dan dipandu moderator, yakni Ardianto Wijaya dan Valerina Daniel. Terdapat enam segmen dan 18 pertanyaan pada debat nanti. 

Diketahui, bakal ada sebelas panelis dalam debat perdana capres, yakni pakar ilmu politik UGM Mada Sukmajati, pakar Ilmu politik Universitas Nusa Cendana Kupang Rudi Rohi, ahli hukum tata negara Universitas Diponegoro Lita Tyesta, dan pakar hukum Universitas Andalas Khairul Fahmi.

Panelis lainnya ialah pakar hukum tata negara Universitas Sebelas Maret Agus Riewanto, pakar hukum tata negara Universitas Padjadjaran Susi Dwi Harijanti, dan guru besar hukum di Universitas Jember Bayu Dwi Anggono.

Berikutnya, panelis debat capres perdana pada Selasa ini ialah Ketua Komnas HAM periode 2017-2020 Ahmad Taufan Damanik, Guru Besar Studi Agama UIN Sunan Kalijaga Al Makin, UIN Syarif Hidayatullah Jakarta Gun Gun Heryanto, hingga pakar politik sekaligus Dekan Fisipol UGM Wawan Mas'udi. (ast/jpnn)

Simak! Video Pilihan Redaksi:

Tiga ketua umum partai pengusung Capres-Cawapres RI Ganjar Pranowo - Mahfud MD hadir dalam debat capres di gedung KPU, Jakarta Pusat, Selasa (12/12) ini.


Redaktur : M. Fathra Nazrul Islam
Reporter : Aristo Setiawan

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News