3 Mobil Toyota Terlibat Kecelakaan, Rush Terbalik, Fortuner Masuk Selokan
Senin, 06 September 2021 – 08:51 WIB

Tampak Toyota Rush terbalik usai terlibat kecelakaan beruntun. Foto: dok palpos.id
Setiba di TKP, melaju mobil Toyota Kijang Innova dari arah berlawanan yaitu dari Muara Enim menuju Prabumulih.
Diduga saat itu sopir Kijang Innova mengantuk, sehingga laju kendaraan melebar ke kanan dan menabrak bodi belakang Fortuner.
Akibatnya, laju mobil Innova tidak terkendali dan menabrak Rush yang ada di belakang Fortuner.
Tak pelak, Fortuner masuk ke drainase di sisi jalan sementara Rush terbalik.
“Tidak ada korban meninggal dunia, semua korban mengalami luka ringan. Saat ini kendaraan sudah diamankan di Satlantas Polres Prabumulih,” pungkas Lastari. (*/palpos.id)
Kecelakaan beruntun melibatkan tiga buah mobil Toyota terjadi di Jalan Raya Prabumulih-Muara Enim, tepatnya di Simpang Pinang, Patih Galung, Kota Prabumulih
Redaktur & Reporter : Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Mobil Barang Terlibat Tabrak Lari, Pengejaran Berlangsung Dramatis
- Kecelakaan Beruntun Tol Semarang, Truk Tronton Terguling, Sopir Pick-up Luka-luka
- Kondisi Gus Alam Setelah Tabrakan di Tol Pemalang, Patah Tulang & Masuk ICU
- Kronologi Gus Alam Pulang dari Brebes hingga Kecelakaan di Tol Pemalang
- Gus Alam Luka Berat Seusai Mobilnya Kecelakaan di Tol, 2 Orang Tewas
- Mahasiswa Asal Inhu Tewas Kecelakaan Tunggal di Pekanbaru, Motor Hilang