3 Orang Jadi Tersangka Pemerasan Bupati Ramli MS, Ada Video Disita Polisi
Sabtu, 23 Januari 2021 – 12:19 WIB

Kapolres Aceh Barat AKBP Andrianto Argamuda SIK. (ANTARA/Teuku Dedi Iskandar).
"Saat ini kami sudah menjadwalkan pemeriksaan satu orang tersangka pada Senin lusa. Tersangka lainnya juga menyusul untuk dimintai keterangan," kata dia.
Kasus ini ditangani penyidik Polres Aceh Barat setelah Bupati Haji Ramli MS membuat laporan pada Juli 2020, terkait dugaan pengancaman, pemerasan, disertai pencemaran nama baik.(antara/jpnn)
Polisi sudah menetapkan tiga orang sebagai tersangka terkait pemerasan Bupati Aceh Barat Haji Ramli MS
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- 3 Tersangka Kasus Pemerasan-Perundungan Dokter Aulia Risma Akan Disidang
- 3 Anggota Ormas Sok Jagoan Jadi Tersangka Kasus Pemerasan
- Ahli ITE: Bukti Kasus yang Menjerat Isa Zega Tidak Jelas
- Ridwan Kamil Bantah Kenal Lisa Mariana secara Personal
- Terungkap, Ini Alasan Ridwan Kamil Baru Melaporkan Lisa Mariana ke Polisi
- Polisikan Lisa Mariana atas Tuduhan Perselingkuhan, Ridwan Kamil Pakai Pasal Ini